Ongklok yaa, itu nama salah satu makanan khas dari Kabupaten Wonosobo. Untuk nama Ongklok sendiri, saya tidak tahu apa artinya.
Mie Ongklok ini seperti Mie ayam pada umumnya, tapi ada yang beda, kuah dari mie ini kental. Kuahnya yang kental itu lah yang menarik dari Mie Ongklok.
Saat itu saya ditanya oleh penjual Mie Ongklok, "Baru pertama kali makan mie ongklok?" saya jawab iyaa. Ternyata untuk makan mie ongklok ada caranya, yaitu dengan mengaduk mie dahulu, karena bumbu-bumbunya ada di dasar. Setelah anda aduk mie nya, warna kuah yang kental itu akan berubah menjadi semakin coklat.
Awal-awal kuahnya kental sekali, saat hampir habis, kuahnya mulai cair dan tidak se-kental awalnya.
Makan Mie Ongklok ini, biasa ditemani dengan Sate Kerbau atau Sate Sapi yang menambah cita rasa mie ini.
Saat itu saya makan Mie Ongklok ini di Wonosobo, tepatnya di deoan Kantor Imigrasi Wonosobo
Harga Mie Ongklok per porsi nya yaitu Rp. 8.500
terjangkau bukan? hahah
yuk yang penasaran, bisa langsung ke Wonosobo haha.
sekian info kuliner kali ini.
Terus update blog ini. Share juga ke teman-teman mu.
Thankyou
2 komentar
Mantap gann.. pengen nyobain :g sayang jauh dari rumah
enak tuh
- Gunakan Kata yang Sopan saat berkomentar
- Dilarang Berkomentar menggunakan kalimat berunsur SARA/RAS/AGAMA
EmoticonEmoticon